Rabu, 27 April 2011

Pekerjaan Syetan

Syetan mencegah manusia,
  1. Jangan sampai senang belajar Alqur'an dan Sunnah,
  2. Jangan sampai senang nasehat dan hadir di Majlis Ilmu dan Zikir,
  3. Jangan sampai senang pada Ulama,
  4. Jangan sampai bersahabat dengan orang sholeh,
  5. Jangan sampai manusia senang beribadah, sholat, puasa, haji, zikir, dsb (QS 58:19),
  6. Jangan sampai manusia senang berderma (QS 2:286),
  7. Jangan sampai menikah,
  8. Jangan sampai jujur dan amanah,
  9. Jangan sampai manusia senang dakwah dan jihad,
  10. Jangan sampai ikhlas dan istiqomah
K.H. Muhammad Arifin Ilham
19 April 2011
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jaga Iman dan Akhlak

 Sahabatku iman yang paling baik adalah akhlak Dari sabda Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, أَكْمَلُ المُؤْمِنِينَ إِيمَانًا أَحْسَنُهُمْ ...